KUIS novel SEVEN DAYS!
Okeh! Nggak usah banyak basa-basi. Dalam rangka menyambut novel saya yang akan terbit... Loh, kan udah terbit?? Bukan.. bukan CoupL(ov)e! Ini ada novel baru lagi.. Ih, canggih banget ya Rhein udah nerbitin karya lagi. Iya dong, kan saya novelis kece... *kibas jilbab* , #plak. Lanjut! Dalam rangka menyambut terbitnya novel SEVEN DAYS yang pernah menang Lomba Novel Romance Qanita by. Penerbit Mizan yang ceritanya bisa dibaca di sini , Rhein akan mengadakan KUIS!! Yeeeyyy... Kuis lagiiii...!! Hahahaha... Iya dong, kan bagi-bagi hadiah itu dapat pahala. Sebelum Rhein kasih tahu gimana aturan kuis, mau pamer dulu dong cover novel terbarunya. Kece, kan.. Oren-oren ucul unyuuuu... Seven Days by. Rhein Fathia. 1st Winner of Novel Qanita Romance Competition Nah, kuisnya cukup jawab pertanyaan: "Anggap ada yang mau bayarin kamu jalan-jalan ke mana aja, nggak peduli berapa biayanya. Kamu diberi waktu selama TUJUH HARI dan haarus mengajak SATU orang saja. Ke mana kamu akan p